Selasa, 23 Oktober 2012

Yaris 2012

Toyota Motor Corporation (TMC) memperkenalkan All-New Yaris atau Yaris 2012. Menurut Yaris 2012 ini lebih 75mm dari versi yang sekarang ini, sedangkan ketinggian atapnya diturunkan 15 mm. Interior juga dirancang ulang sehingga menghasilkan ruang bagasi lebih lega. Malah untuk versi 5 pintu, volume ruang bagasi bertambah 68 persen dibandingkan dengan Yaris yang dipasarkan sekarang sekarang ini. Ruang untuk penumpang juga menjadi lebih lega.


Tampak Depan


Tampak Belakang

 Bagian Kemudi
 
 
Interior Yaris

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Share